Lazada merupakan sebuah pusat belanja online yang banyak menawarkan barang barang atau produk produk yang bervariasi. Disini anda dapar menemukan banyak produk seperti misalnya produk mainan anak, perlengkapan bayi, buku, produk kecantikan, alat alat kesehatan dan masih banyak lagi yang lainnya. Lazada Indonesia, merupakan bagian dari retail Online Lazada di Asia Tenggara dan Lazada Indonesia didirikan pada tahun 2012.
Penawaran Terbaik Lazada di Akhir Tahun
Lazada, selalu menawarkan banyak sekali penawaran terbaik atau dikenal juga dengan istilah super sale untuk banyak momen, termasuk untuk momen akhir tahun. Di super sale dari Lazada ini, anda akan dengan mudah menemukan banyak produk yang dijual dengan harga miring atau murah karena terdapat banyak sekali diskon. Banyak brand yang memberikan diskon besar, bahkan hingga diskon sebesar 90%.
Nah, untuk akhir tahun 2016 ini pun Lazada tak ketinggalan memberikan banyak super sale dimana pengunjung atau pelanggan mereka dapat berbelanja dengan harga terjangkau. Sebagai pelanggan, tentunya momen seperti ini akan sangat untuk dilewatkan. Apa sajakah diskon diskon menarik yang dapat kita nikmati dari Lazada untuk akhir tahun ini? Berikut ini ulasannya untuk anda.
Untuk produk elektronik, pelanggan dapat memperoleh bonus hingga 1,2 juta rupiah. Diskon ini berlaku untuk segala produk elektronik yang ada dan terdapat syarat dan ketentuan pula yang berlaku.
Diskon sampai dengan 350 ribu rupiah dari travelio.com, dimana pelanggan dapat memperoleh harga booking kamar, hotel, apartemen dan villa dengan harga yang lebih murah.
Voucher diskon hingga Rp 100 ribu untuk pembelian laptop.
Mega diskon hingga 70% untuk pembelian tas, krim kosmetik dan berbagai macam peralatan kecantikan yang tentu saja tida boleh untuk kita lewatkan.
Dapatkan pula mayonette dengan harga terbaik di promo Lazada di akhir tahunu. Mayonette ini pun termasuk sebagai salah satu best seller product yang ada di Lazada dan masih banyak lagi yang lainnya
Sale 12.12 di Lazada
Segala diskon di akhir tahun seringkali disebut dengan sale atau diskon 12.12, dimana dalam program ini anda akan dengan mudah menemukan penawaran terbaik, diskon dan promosi terbaik, termasuk di Lazada. Diskon di akhir tahun ini tentu saja tidak dapat dilewatkan terutama jika anda senag shopping atau berbelanja. Lalu, apa itu sale 12.12? dapat dibilang bahwa sale 12.12 ini merupakan salah satu hari besar untuk sale yang diharapkan dapat menarik banyak pembeli untuk berbelanja di toko online. Di Indonesia sendiri, banyak sekali toko online yang menawarkan banyak diskon menarik dan penawaran besar, dan Lazada merupakan salah satu toko online yang dapat anda temukan.
Tips Berbelanja di Sale 12.12
Ada beberapa tips yang dapat anda lakukan untuk dapat memudahkan dan memaksimalkan pengalaman belanja selama periode 12.12 ini:
Subscribe newsletter dari toko online yang ada.
Gunakanlah kode voucher dan promo. Biasanya setiap toko online memiliki kode promo special ini.
Jangan lupa untuk berada di tempat yang memiliki koneksi internet bagus.
Jika ada, sebaiknya anda mengunduh aplikasinya. Sebagian besar toko online, termasuk Lazada memiliki applikasi yang dapat anda download baik di Play store ataupun IOS. Dengan begitu, anda akan semakin mudah menemukan barang impian anda.